perhumas-muda-medan-gelar-public-relations-talk-series-vaksin-aman-hidup-nyaman_62.jpg

Perhumas Muda Medan Gelar Public Relations Talk Series Vaksin Aman Hidup Nyaman


Medan, InfoMu.co – Mahasiswa Universitas Pembangunan Panca Budi Medan bersama Perhimpunan Hubungan Masyarakat (Perhumas) Muda Medan dan BPC Perhimpunan Hubungan Masyarakat (Perhumas) Medan mensosialisasikan cara pencegahan Covid-19 melalui acara Public Relations Talk Series #3 ‘Vaksin Aman Hidup Nyaman’ yang digelar secara virtual dan live Youtube Perhumas Medan, Kamis, 6/5 kemarin.Adapun yang menjadi pembicara acara tersebut yaitu, Anggota DPR RI Komisi IX yang juga menjabat sebagai Dewan Penasihat BPC Perhumas Medan, H Gus Irawan


dilaksanakan-acara-pengantar-tugas-pegawai--universitas-pembangunan--panca-budi_81.jpg

Dilaksanakan Acara Pengantar Tugas Pegawai Universitas Pembangunan Panca Budi


Sabtu, 20 Maret 2021, bertempat Di Gelanggang Mahabento Universitas Pembangunan Panca Budi, digelarnya acara Pengantar Tugas Pegawai Untuk Pengurus Struktural UNPAB yang baru. Kegiatan ini berlangsung dimulai pukul 8 pagi. Turut hadir dalam kegiatan ini Rektor  Universitas Pembangunan Panca Budi, Dr. H. Muhammad Isa Indrawan. S.E.,M.M., Rektor 3 Bidang Tata Kelola, Rektor 2 bidang Keuangan dan Umum, Direkrut Pascasarjana Unpab, Dekan dan Ka. Prodi se-UNPAB, Seluruh Ka. Biro dan Kaur se-UNPAB, Ka. PPMU & PRDP, dan


penandatanganan-memorandum-of-understanding-mou--memorandum-of-agreement-moa-unpab-dengan-bkd-kab-asahan_84.jpg

Penandatanganan Memorandum Of Understanding (MoU) & Memorandum Of Agreement (MoA) UNPAB Dengan BKD Kab. Asahan


Menjalin kerjasama melalui Penandatangan MoU & MoA, Universitas Pembangunan Panca Budi Bersama dengan Badan Kepegawaian Daerah Kab. Asahan, Jumat 19 Maret 2021, bertempat di Gelangang Mahabento berjalan dengan lancar dan tetap dalam kondisi mematuhi protokol kesehatan. Turut hadir dalam kegiatan ini Rektor  Universitas Pembangunan Panca Budi, Dr. H. Muhammad Isa Indrawan. S.E.,M.M., Rektor 3 Bidang Tata Kelola, Dr. H. Henry Aspan, S.H., S.E., M.H., M.M. Direkrut Pascasarjana Unpab, Dekan dan Ka. Prodi se-UNPAB, Ka. Biro


gelar-webincang-unpab-bersama-bumn-ekowisata-mangrove-untuk-kesejahteraan-masyarakat-desa-_54.jpg

Gelar Webincang UNPAB bersama BUMN "Ekowisata Mangrove Untuk Kesejahteraan Masyarakat Desa"


Rabu, 17 Maret 2021 bertempat di Gelanggang Mahabento Universitas Pembangunan Panca Budi, telah dilaksanakan kegiatan Webincang bersama PT. Pelindo 1 (Persero) dan Pengiat Mangrove dengan mengusung tema “Ekowisata Mangrove Untuk Kesejahteraan Masyarakat Desa’. Tentunya kegiatan ini berlangsung dengan mematuhi protokol kesehatan covid 19.Kegiatan ini turut diikuti oleh Rektor 3 Bidang Tata Kelola Universitas Pembangunan Panca Budi, Dr. H. Henry Asapan. S.E., S.H., M.H., M.M., Direkrut Pascasarjana Unpab, Dekan dan Ka. Prodi se-UNPAB,Ibu Kasih


unpab-peringati-isra-miraj-1442-h-dan-syukuran-akreditasi-prodi-magister-manajemen_21.jpg

UNPAB Peringati Isra Miraj 1442 H dan Syukuran Akreditasi Prodi Magister Manajemen


Universitas Pembangunan Panca Budi menggelar acara Isra Miraj Nabi Muhammad SAW  dan Syukuran Program Studi Magister Manajemen atas perolehan akreditasi B. Kegiatan ini diselenggarakan pada hari Sabtu (13/3) pukul 07.00 WIB sampai dengan pukul 12.00 WIB.Adapun rangkaian acara tersebut di mulai dengan senam pagi bersama sekuruh civitas akademika UNPAB guna menerapkan pola hidup sehat. Kemudian acara dilanjutkan dengan sarapan bersama yang berlokasi di Branda Café UNPAB. Seluruh civitas akademika UNPAB diwajibkan untuk mengikuti protokol


kembali-wisuda-via-daring-unpab-luluskan-963-mahasiswa_45.jpg

KEMBALI WISUDA VIA DARING, UNPAB LULUSKAN 963 MAHASISWA


Universitas Pembangunan Panca Budi (UNPAB) kembali menggelar wisuda secara daring pada Wisuda Ke-65 Program Pascasarjana, Sarjana dan Diploma pada hari Jumat (5/3/2021) yang bertempat di Aula Perpustakaan UNPAB dengan meluluskan 963 mahasiswa. wisuda disiarkan langsung dengan diikuti wisudawan dari kediaman masing-masing melalui zoom meeting.Pada kesempatan tersebut, turut hadir Rektor UNPAB Dr. H. Muhammad Isa Indrawan, SE., MM, anggota Senat Universitas Pembangunan Panca Budi dan Dewan Guru Besar, Dra. Hj. Yasmin Siti Khadijah selaku


IKUTI UNPAB DI MEDIA SOSIAL