Universitas Pembangunan Panca Budi (Unpab) dan Pemerinrah Kabupaten (Pemkab) Batu Bara menandatangani kesepahaman kerjasama atau Memorandum of Understanding (MoU) dalam berbagai bidang pembangunan.Naskah kesepahaman kerjasama diteken langsung Rektor Unpab Dr H Muhammad Isa Indrawan SE MM dan Bupati Batu Bara Ir H Zahir MAP, di Hotel Garuda Plaza Jalan SM. Raja Medan, Sabtu (14/11/2020). Penandatangan MoU disaksikan Rektor I – III Unpab, dan Kepala Dinas Pendidikan Batu Bara Drs Ilyas Sitorus MPd.Bupati Batu Bara Ir H Zahir, MAP mengatakan,
Tidak kurang dari 400 peserta mengkuti Webincang UNPAB TV Talkshow yang yang prakarsai Komite Advokasi Daerah Provinsi Sumatera Utara. Mereka para pimpinan, dosen dan mahasiswa PTN/PTS se-Sumatera Utara, awak media (pers). Kegiatan dipusatkan di Cafe Beranda Kampus 1 UNPB Medan Selasa 3 November 2020.Humas UNPAB Medan Mei Ryan Sandi pada wartawan mengatakan, dalam suasana pandemi covid 19 mereka yang hadir secara langsung dibatasi sekitar 45 peserta. Dan selebihnya hadir via Zoom Meeting. "Peserta memang dibatasi sejumlah kursi yang
Universitas Pembangunan Panca Budi melakukan kegiatan penyambutan mahasiswa Program Pertukaran Mahasiswa Tanah Air Nusantara-Sistem Alih Kredit Dengan Teknologi Informasi (Permata-Sakti) Kampus Merdeka & Merdeka Belajar Tahun 2020 yang dilaksanakan secara daring via Zoom Meeting pada hari Jumat (16/10/20) pukul 09.00 WIB sampai dengan pukul 11.30 WIB (Selengkapnya klik link berikut ini https://youtu.be/vkpszIq8gAE).Universitas Pembangunan Panca Budi menerima 25 mahasiswa yang berasal dari 11 Perguruan Tinggi di Indonesia di
Universitas Pembangunan Panca Budi menggelar Webincang UNPAB TV Talkshow Seri Ke-4 yang mengusung tema “Mengekspresikan Diri Melalui Sastra” pada hari Selasa (13/10/2020) pukul 14.30 WIB sampai dengan pukul 15.30 WIB yang bertempat di E-Learning UNPAB, Kampus 1 Universitas Pembangunan Panca Budi, Jalan Gatot Subroto Km 4,5 Medan. Disiarkan secara Live Streaming melalui Channel Youtube UNPAB TV, Instagram unpabofficial dan Facebook Universitas Pembangunan Panca Budi. Pada Webincang UNPAB TV Talkshow seri ke-4 kali ini yang
Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) bertempat di Gelanggang Mahabento Kampus 1 Universitas Pembangunan Panca Budi (UNPAB) Medan Jumat (2/10/2020) siang menggelar Webincang UNPAB TV Talkshow. Acara disiarkan secara langsung (live streaming) di channel YouTube UNPAB TV dan di akun official UNPAB di Facebook serta Instagram. Hadir sebagai pembicara: Dr. Hasto Atmojo Suroyo, M.Krim (Ketua LPSK RI), Dr. Ir. Noor Sidharta, M.H. MBA. (Sekretaris Jenderal LPSK RI), Rully Novian SH. MH. (Tenaga Ahli Utama LPSK RI dan Dr. H.