fgd-kurikulum-obe-unpab-perkuat-sinergi-akademisi-dan-stakeholder-untuk-lulusan-unggul-1767847459_41.jpg

FGD Kurikulum OBE UNPAB Perkuat Sinergi Akademisi dan Stakeholder untuk Lulusan Unggul


MEDAN, 6 Januari 2026 — Universitas Pembangunan Panca Budi (UNPAB) menyelenggarakan Focus Group Discussion (FGD) Kurikulum Program Studi berbasis Outcomes Based Education (OBE) sebagai upaya sistematis dalam meningkatkan mutu pembelajaran dan relevansi lulusan. Kegiatan ini melibatkan dosen, alumni, serta stakeholder dari berbagai bidang keilmuan dan dilaksanakan di lingkungan Kampus UNPAB. Rangkaian kegiatan FGD dibuka di Aula Al-Huda. Acara diawali dengan registrasi peserta yang dikoordinasikan oleh Siti Farah Diba, S.Si, dilanjutkan


unpab
unpab-terima-700-bibit-tanaman-dari-bpdashl-untuk-kelestarian-lingkungan-1767673881_42.jpg

UNPAB Terima 700 Bibit Tanaman dari BPDASHL untuk Kelestarian Lingkungan


MEDAN, 5 Januari 2026 — Universitas Pembangunan Panca Budi (UNPAB) melalui Biro Laboratorium dan Perpustakaan Terpadu (BLPT) secara resmi menerima bantuan sebanyak 700 bibit tanaman dari Balai Pengelolaan Daerah Aliran Sungai dan Hutan Lindung (BPDASHL). Bantuan ini menjadi bagian dari upaya kolaboratif dalam mendukung pelestarian lingkungan dan penguatan fungsi ruang terbuka hijau berbasis edukasi. Prosesi serah terima bantuan dilakukan secara simbolis melalui penandatanganan Berita Acara Serah Terima (BAST) yang berlangsung di Kebun


unpab
semangat-baru-2026-unpab-gelar-apel-pagi-bersama-seluruh-pegawai-1767411968_80.jpg

Semangat Baru 2026, UNPAB Gelar Apel Pagi Bersama Seluruh Pegawai


Mengawali tahun 2026 dengan semangat kebersamaan dan komitmen peningkatan kinerja, Universitas Pembangunan Panca Budi (UNPAB) menggelar apel pagi bersama seluruh pegawai di Gelanggang Mahabento, Jumat (2/1/2026). Kegiatan ini dihadiri langsung oleh Rektor UNPAB beserta jajaran Wakil Rektor I, II, dan III, serta diikuti oleh seluruh staf dan pegawai dari berbagai unit kerja. Apel pagi ini menjadi momentum strategis bagi UNPAB untuk memperkuat sinergi internal sekaligus menyatukan langkah dalam menghadapi tantangan dan peluang di tahun yang


unpab
wisuda-unpab-day-3-ditutup-haru-dan-meriah-kisah-inspiratif-wisudawan-berprestasi-dan-tokoh-nasional-warnai-penutupan-1766810877_18.jpg

Wisuda UNPAB Day 3 Ditutup Haru dan Meriah, Kisah Inspiratif Wisudawan Berprestasi dan Tokoh Nasional Warnai Penutupan


Medan, 24 Desember 2025 - Universitas Pembangunan Panca Budi (UNPAB) resmi menutup rangkaian Wisuda Tahun Akademik 2024/2025 pada hari ketiga dengan suasana yang meriah sekaligus penuh keharuan. Penutupan ini menjadi momen reflektif yang kuat, tidak hanya merayakan capaian akademik para lulusan, tetapi juga menghadirkan kisah inspiratif yang menggugah empati seluruh hadirin. Momen paling menggetarkan terjadi saat Muhammad Ananda Rafiq, wisudawan berprestasi dari Program Studi Sistem Komputer, diumumkan sebagai penerima beasiswa studi lanjut


unpab
wisuda-unpab-ke75-selebrasi-prestasi-dan-sinergi-pendidikan-1766505108_42.jpg

Wisuda UNPAB Ke-75 Selebrasi Prestasi dan Sinergi Pendidikan.


Medan 23 Desember 2025 — Universitas Pembangunan Panca Budi (UNPAB) hari ini menggelar perhelatan akbar Wisuda Pascasarjana, Sarjana, dan Diploma dalam Sidang Terbuka Senat yang berlangsung khidmat dan megah. Acara yang dipusatkan di Gedung Regale International Convention Centre ini menandai lahirnya generasi baru intelektual yang siap memberikan kontribusi nyata bagi bangsa. Prosesi yang Sarat Makna dan BudayaSejak pukul 06.00 WIB, suasana haru dan bangga menyelimuti lokasi upacara. Kemeriahan diawali dengan penampilan Tari Mahasiswa


unpab
unpab-wisuda-1892-lulusan-hari-pertama-penuh-makna-penghormatan-untuk-ibu-1766504825_19.jpg

UNPAB Wisuda 1.892 Lulusan, Hari Pertama Penuh Makna Penghormatan untuk Ibu


Medan – Universitas Pembangunan Panca Budi (UNPAB) melaksanakan Upacara Wisuda Pascasarjana, Sarjana, dan Diploma Periode ke-75 selama tiga hari berturut-turut, mulai tanggal 22 hingga 24 September 2025, yang dipusatkan di Regale International Convention Centre, Medan. Pada wisuda kali ini, UNPAB mewisuda sebanyak 1.892 lulusan yang dibagi dalam tiga sesi pelaksanaan selama tiga hari. Wisuda UNPAB Tahun 2025 mengangkat tema besar “Jelajah Nusantara” sebagai representasi komitmen UNPAB dalam memperkuat wawasan kebangsaan,


unpab

IKUTI UNPAB DI MEDIA SOSIAL