Visi :

Menjadi Perguruan Tinggi Swasta Yang Terkemuka Berbasis Religius Dalam Mengembangkan IPTEK Yang Bermanfaat Bagi Kemaslahatan Umat.

Misi :

  1. Melaksanakan Pengabadian Sesuai Dengan Piagam Panca Budi, Mengabdi Kepada Tuhan YAng Maha Esa, Negara, Nusa, Bangsa dan Dunia
  2. Mengembangkan IPTEK Berdasarkan Al-Quran dan HAdist, Mencerdaskan Kehidupan Bangsa Dengan Menggali Sumber -Sumber Ilmu Yang Berfaedah Dalam Bidang IPTEK dan IMTAQ.
  3. Melaksanakan Pendidikan, Penelitian dan PEngabdian Untuk Bangsa dan Negara Republik Indonesia YAng Mutunya Dapat Bersaing Secara NAsional dan International Dalam Fitrah Pengabdian Terhadap Allah SWT.
  4. Mendorong fungsi kekhalifahan dalam mewujudkan kebahagian kehidupan menusia dalam dimensi dunia dan akhirat.
  5. Melestarikan sumberdaya alam dan lingkungan serta kehidupan sesuai dengan syariat islam.

Tujuan :

  1. Menghasilkan sumber insan yang memiliki kompetensi religius, moral, intelektual, berketerampilan dan profesional.
  2. Menghasilkan sumber insan yang mampu berfikir sistemik, team building, peran usaha, terampil berkomunikasi dan mengikuti perkembangan IPTEK.